Yaya : Jadi Gomi Bunbetsu itu apa Kunkun?
Kunkun : Karena Yaya baru saja sampai di jepang, Kunkun akan menjelaskan mengenai Gomi Bunbetsu ke Yaya.
Gomi Bunbetsu (ゴミの ぶんべつ) atau bahasa lain nya bisa juga dengan pembagian sampah ini sangat lah penting saat kita tinggal di jepang, atau jika ingin berkunjung kejepang,
Tidak seperti di Indonesia yang biasa nya ada 2 macam pembagian sampah, yakni sampah Organik dan sampah Anorganik, nah di jepang ada beberapa macam pembagian sampah yang harus kita pisahkan terlebih dahulu jika ingin membuang sampah, dan tidak boleh asal buang sampah saja,